Postingan

Fase Proses Manajemen Proyek

Fase Proses Manajemen Proyek Merupakan serangkaian aktifitas yang dilakukan untuk mencapai hasil tertentu. Pada tiap fase dari siklus hidup proyek“lifecycle” terdiri atas sejumlah aktivitas. Yang terdiri atas 5 proses yang saling berhubungan, diantaranya : Proses Inisiasi (initiating) Proses Perencanaaan (planning) Proses Pelaksanaan (executing) Proses Pengawasan n pengontrolan (monitoring n controlling) Proses Penutupan (closing) 1. Proses inisiasi proyek Pada proses ini proses inisiasi mencakup pengenalan dan fase dari sebuah proyek, dan beberapa organisasi membuat business case tujuannya adalah menyeleksi dan memulai proyek secara formal. Beberapa outcome dari proses ini yaitu : Penugasan manajer proyek, identifikasi stakeholder, business case : dokumen berisikan alasan inisiasi proyek investasi beserta cost benefit analysis, dan project charter serta penandatangan. 2. Proses perencanaan proyek Mencakup kesembilan knowledge area tujuannya adalah sebagai pa

Definisi Telematika

Pengertian Telematika Kata Telematika berasal dari bahasa Perancis “TELEMATIQUE” yang berarti bertemunya sistem jaringan komunikasi dengan teknologi informasi. Istilah telematika merujuk pada cyberspace sebagai suatu sistem elektronik yang lahir dari perkembangan dan konvergensi telekomunikasi, media dan informatika. Istilah Teknologi Informasi itu sendiri merujuk pada perkembangan teknologi perangkat-perangkat pengolah informasi. Para praktisi menyatakan bahwa TELEMATICS adalah singkatan dari TELECOMMUNICATION and INFORMATICS sebagai wujud dari perpaduan konsep Computing and Communication. Istilah Telematics juga dikenal sebagai (the new hybrid technology) yang lahir karena perkembangan teknologi digital. Perkembangan ini memicu perkembangan teknologi telekomunikasi dan informatika menjadi semakin terpadu atau populer dengan istilah konvergensi. Media Komunikasi yang Digunakan untuk Telematika 1. Internet 2. Handphone 3. Video Conference Perkembangan Telem

Cara - Cara Membuat Karangan Ilmiah

1.      KARANGAN ILMIAH Karangan ilmiah merupakan suatu karangan atau tulisan yang diperoleh sesuai dengan sifat keilmuannya dan didasari oleh hasil pengamatan, peninjauan, penelitian dalam bidang tertentu, disusun menurut metode tertentu dengan sistematika penulisan yang bersantun bahasa dan isinya dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya atau keilmiahannya. A.     Macam-macam karya ilmiah -       Laporan penelitian   -       Skripsi -       Tesis -       Disertasi -       Surat pembaca -       Laporan kasus -       Laporan tinjauan -       Resensi -       Monograf -       Referat -       Kabilitasi B.     Perbedaan skripsi, tesis dan disertasi -       Skripsi adalah karya tulis (ilmiah) mahasiswa untuk melengkapi syarat mendapatkan gelar sarjana (S1). Skripsi ditulis berdasarkan pendapat (teori) orang lain. Pendapat tersebut didukung data dan fakta empiris-obyektif, baik berdasarkan penelitian langsung, observasi lapangan atau pe